• Beranda
  • Hubungi Kami
  • Pasang Iklan
  • Versi Seluler
FashingNet
  • Artis Hot
  • Alkisah
  • Dewasa
  • Extreme
  • Misteri
  • Lifestyle
  • Sepakbola
  • Teknologi
  • Unique
  • TOP10
  • Funny
Home » Artikel 10 » 7 Keajaiban Dunia vs 7 keajaiban Indonesia

7 Keajaiban Dunia vs 7 keajaiban Indonesia

Tujuh keajaiban dunia yang baru telah terpilih,yaitu: Tembok besar China, Petra Yordan, Pichu Miccu Peru, Piramid Itza Mezico, Colesium Roma,Taj Mahal India, dan patung Kristus penebus Brasil. Penetapan tujuh keajaiban dunia itu merupakan pilihan dari 100 juta orang di seluruh dunia lewat situs internet dan pesan singkat (SMS) telepon seluler, yang diadakan oleh Swiss Foundation.

Sebelumnya saya sudah menulis tentang bangunan di Indonesia yang mirip dengan tujuh keajaiban kuno. Sekarang saya coba memirip-miripkan bentuk tujuh keajaiban dunia yang baru dengan tujuh bangunan di Indonesia yang dianggap mirip dengan 7 bangunan tersebut untuk menunjukkan bahwa bangunan di Indonesia tidak kalah indah dengan bangunan kejaiban dunia bahkan ada di antara bangunan di Indonesia itu yang juga layak dijadikan sebagai keajaiban dunia.

Berikut tujuh keajaiban dunia dan bangunan di Indonesia yang dimiripkan:

1. Tembok Besar China VS Benteng Kraton Wolio Buton

Tembok Besar China


Tembok ini dibangun untuk pertahanan dinasti cina dari serangan Mongol. Tembok Besar China merupakan bangunan terpanjang yang pernah dibuat oleh manusia. Di tempat-tempat strategis yang dilalui Tembok Besar China terdapat banyak benteng pertahanan. Pada dasarnya Tembok Besar China adalah sebuah benteng yang disusun dan disatukan dari sekumpulan benteng-benteng yang lebih kecil yang memang sudah ada sebelumnya.

Benteng Kraton Wolio Buton


Benteng ini terletak di Kota Bau-Bau wilayah eks kesultanan Buton propinsi Sulawesi Tenggara. Benteng ini memiliki tembok panjang yang mengelilingi perkampungan adat asli Buton. Luasnya kurang lebih 22 hektar dan telah mendapat predikat sebagai benteng terluas di Indonesia dari MURI.

MURI juga masih memberikan harapan untuk meraih predikat 'Internasional' sebab benteng Keraton Buton diprediksi bakal menambah deretan 'keajaiban dunia' yakni sebagai benteng terluas di dunia. Letaknya yang strategis berada di atas bukit sangat menakjubkan.

2. Petra VS Goa gajah

Petra


Petra merupakan Kota yang didirikan dengan memahat dinding batu yang terletak di Jordania. Di tempat ini dibuat goa-goa buatan manusia yang dipahat pada dinding batu menyerupai bangunan. Di Petra terdapat gerbang utama kota Petra yang terkenal, yakni 'The Treasury'. The Treasury berupa bangunan dengan pilar-pilar besar yang langsung dipahat dan diukir pada bukit berbatu cadas.

Goa Gajah


Goa Gajah merupakan goa buatan yang dipahatkan dalam bagian tebing batu padas keras. Dibuat dengan cara melubangi bukit batu keras sebagai tempat pertapaan yang dilengkapi dengan tempat pemandian suci (Petirtaan). Permukaan sisi depan goa dipenuhi hiasan pahatan. Pada mulut goa itu terdapat pahatan muka raksasa yang menyeramkan dengan kedua matanya bulat besar. Mulut goa digambarkan sebagai mulut dari raksasa. Ini merupakan salah satu bangunan di dunia sebagai goa buatan yang dipahat dalam tebing batu keras. Goa Gajah terletak di Gianyar, Bali.

3. Patung Kristus penebus VS Patung Garuda Wisnu kencana

Patung Kristus Penebus


Patung Kristus Penebus terletak di puncak Gunung Corcovado. Patung ini merupakan patung Yesus Kristus dengan gaya arsitektur Art Deco terbesar.

Garuda Wisnu kencana


Patung Garuda Wisnu Kencana berlokasi di Bukit Unggasan, Jimbaran, Bali. Rencananya patung ini akan dibuat menjadi patung berukuran raksasa Dewa Wisnu yang sedang menunggangi tunggangannya, Garuda. Kini beberapa bagian patung telah jadi dan telah menjadi salah satu objek wisata yang menakjubkan di Pulau Bali. Patung Dewa Wisnu ini direncanakan menjadi monument tertinggi di dunia serta ditargetkan untuk menjadi salah satu keajaiban dunia.

4. Machu Picchu VS Situs Ratu Boko

Machu Picchu


Machu Picchu adalah reruntuhan kota kuno Inca yang terletak di wilayah pegunungan Andes, Peru. Machu Picchu dibangun dengan gaya Inka kuno dengan batu tembok berpelitur. Bangunan utamanya adalah Intihuatana, Kuil Matahari, dan Ruangan Tiga Jendela. Tempat-tempat ini disebut sebagai Distrik Sakral dari Machu Picchu.

Situs Ratu Boko


Situs Ratu Boko atau disebut juga Candi Ratu Boko adalah reruntuhan kepurbakalaan di atas bukit Ratu Boko, Pegunungan Sewu. Di dalam reruntuhan Ratu Boko ini terdapat bekas gapura, ruang Paseban, kolam, Pendopo, Pringgitan, keputren, dan dua ceruk gua untuk bermeditasi. Luas situs ini mencapai 250.000 meter persegi. Situs Ratu Boko adalah satu-satunya situs pemukiman masa klasik terbesar yang ditemukan di jawa.

5. Chichén Itzá VS Candi Borobudur

Chichén Itzá


Chichén Itzá adalah suatu Situs peninggalan arkeologi suku Maya yang terletak di Yucatán, Mexico. Disitu terdapat Piramida Kukulcan yang merupakan kuil yang menyerupai dengan bentuk bangunan piramid. Kuil Kukulkan berupa piramid bertangga, dengan teras-teras. Di setiap sisi piramid segi empat itu terdapat anak tangga menuju puncak. Berbeda dengan bentuk arsitektur Piramida Mesir,Piramida bangsa Maya bukanlah merupakan piramida berbentuk kerucut ,karena pada puncaknya terdapat sebuah bidang datar yang digunakan sebagai tempat ritual mereka.

Candi Borobudur


Borobudur merupakan candi Budha terbesar di Indonesia yang terletak di Jawa Tengah. Sebelumnya saya memiripkan bangunan Borobudur dengan bangunan piramid karena memang sekilas bentuk bangunan ini mirip dengan piramid. Bentuk Piramid juga ada pada bangunan Chichen Itza. Candi Borobudur merupakan versi lain bangunan piramida. Piramida Borobudur berupa kepunden berundak yang tidak akan ditemukan di daerah dan negara manapun. Candi Borobudur walaupun tidak dimasukkan dalam tujuh keajaiban dunia baru tapi sebenarnya Borobudur pantas disebut sebagai salah satu keajaiban dunia.

6. Colloseum VS Stadion Gelora Bung Karno

Colloseum


Nama asli bangunan ini adalah Flavian Amphiteatre, adalah bangunan teater terbuka berbentuk elips di pusat kota Roma, Italia. Bangunan terbesar di jaman Romawi ini mampu menampung 50.000 penonton, digunakan sebagai kontes gladiator dan pertunjukan kepada publik. Colloseum merupakan sebuah stadion acara-acara kenegaraan pada saat itu. Stadion sepakbola modern banyak yang meniru bentuk Colosseum.

Stadion Gelora Bung Karno


Stadion Gelora Bung Karno merupakan stadion sepakbola yang terletak di Senayan, Jakarta. Gelora Bung Karno Stadium merupakan stadion terbesar di Indonesia dengan kapasitas 88.000 penonton. Stadion Utama Senayan menggunakan struktur utama kuda-kuda temu gelang sebagai atap penutup stadion yang berbentuk ellipse. Senayan merupakan salah satu bangunan yang mengagumkan.

7. Taj Mahal VS Mesjid Baiturrahman

Taj Mahal


Taj Mahal adalah makam mumtaz mahal, permaisuri raja Mughal Shah Jehan yang meninggal di usia muda. Bangunan megah berasitektur Islam yang terletak di Agra, India ini diarsiteki oleh Isa Khan, di buat dari marmer putih dan dikelilingi taman yang cantik.

Mesjid Baiturrahman


Mesjid Baiturrahman adalah mesjid yang terletak di Banda Aceh. Masjid ini merupakan salah satu masjid yang terindah di Indonesia. Taman di bagian Timur didesain dengan menghadirkan nuansa Taj Mahal di dalamnya. Hal ini diperkuat dengan kolam berbentuk persegi dengan air mancur di tengahnya. Ketika gelombang tsunami menyapu kota Banda Aceh, masjid ini selamat. Masjid ini juga menjadi tempat rakyat Banda Aceh berlindung dari sapuan tsunami. Mesjid ini termasuk masjid termegah di Asia Tenggara.

Mungkin banyak yang tidak setuju dengan tulisan ini tapi saya yakin bangunan-bangunan Indonesia yang disebutkan tadi juga sangat indah dan layak untuk dikunjungi. 
Ditulis oleh Eric Cantona, - Rating: 4.5
Judul : 7 Keajaiban Dunia vs 7 keajaiban Indonesia
Deskripsi : Artikel ini menginformasikan tentang 7 Keajaiban Dunia vs 7 keajaiban Indonesia secara lengkap dan detail.

Bagikan ke

Facebook Google+ Twitter

Belum ada komentar untuk "7 Keajaiban Dunia vs 7 keajaiban Indonesia"

Post a Comment

Newer Post
Older Post
Home
Subscribe to: Post Comments (Atom)

Followers

Label

Artikel 10 Artikel Alkisah Artikel Artis Artikel Binatang Artikel Dewasa Artikel Extreme Artikel Lifestyle-Health Artikel Lucu Artikel Misteri Artikel News Artikel Sepakbola-Sport Artikel Teknologi Artikel Unik Budaya Cerita Dewasa Film Gadget ilustrasi Video Lucu

Arsip Blog

  • ►  2014 (2)
    • ►  June (2)
  • ►  2013 (1589)
    • ►  December (7)
    • ►  September (2)
    • ►  July (48)
    • ►  June (245)
    • ►  May (239)
    • ►  April (244)
    • ►  March (277)
    • ►  February (262)
    • ►  January (265)
  • ►  2012 (5948)
    • ►  December (325)
    • ►  November (377)
    • ►  October (540)
    • ►  September (379)
    • ►  August (386)
    • ►  July (465)
    • ►  June (534)
    • ►  May (483)
    • ►  April (658)
    • ►  March (728)
    • ►  February (531)
    • ►  January (542)
  • ▼  2011 (3421)
    • ►  December (731)
    • ►  November (489)
    • ►  October (461)
    • ►  September (283)
    • ►  August (172)
    • ►  July (263)
    • ►  June (198)
    • ▼  May (270)
      • Shibuya: Tempat Gadis-Gadis Berebut Masuk Majalah ...
      • Gadis Ukraina Dirajam Gara-gara Ikut Kontes Kecant...
      • Kisah Pahit Seorang Gigolo
      • Ini Dia Gedung Parkir Tercanggih di Indonesia
      • Jejak Letusan Dieng dari Masa ke Masa
      • Hebat..Nenek Usia 74 Tahun Memiliki Perut Six-Pack
      • 5 Alasan Kenapa 70% Pria Terpesona Payudara Wanita
      • Wow! Vitamin D Bikin Sperma Melesat Makin Kencang
      • 12 Wanita Hot Dengan Perut Sixpack
      • Telur Ayam Berbentuk Pisang Gegerkan China
      • 5 Langkah Memilih Smartphone Android
      • Mobil - Mobil Paling Aneh di Dunia
      • Jika Tokoh One Piece dijadikan sinetron [pict]
      • Apa Jadinya Bila Ramuan Ma Erot di Uji Coba Oleh I...
      • Rahasia Kecantikan Wanita dari Berbagai Dunia
      • Duh..Gaya Pacarannya Justin Bieber Ternyata Hot ba...
      • Hah..Doraemon ternyata kejam...
      • 7 Artis Indonesia Yang Memiliki Payudara Montok [B...
      • Ini Dia Superhero Indonesia
      • Inilah Gaya ABG Sekarang Narsis dan hemm....??(FOTO)
      • Ini Dia 5 Rancangan Tentara Super Masa Depan
      • 5 Cacat Pria yang Menambah Daya Tarik
      • 5 Bintang Porno Dengan Bayaran Termahal
      • 18 Artis Top Simbol Sex Tahun 60'an
      • Semua Hal Yang Benar-benar Aneh dan Unik dari Jepa...
      • Selaput Dara Bukan Sebuah Ukuran Keperawanan
      • Mantan Direktur IMF Pernah 'Threesome Hot' dengan ...
      • 7 Keajaiban Dunia vs 7 keajaiban Indonesia
      • Misteri Mani atau Sperma Gajah
      • Foto Seksi Bar Refaeli, Mantan Pacar Leonardo DiCa...
      • 10 Tempat Paling Romantis di Indonesia
      • Ini Dia 10 Lokasi Angker Di Djakarta
      • 10 Wanita Paling Sexy Di Dunia 2011FHM's
      • Japan Racing Girls(FOTO)
      • Wanita Perlu Pelajari 3 Hal Ini dari Pria
      • FARAH QUINN Lagi ciuman sama Cowok yang Bukan Suam...
      • 10 Adegan Yang Selalu Ada Di Sinetron Indonesia
      • Air Suci Muncul di Halaman Rumah Sembuhkan Penyakit
      • Sempurnanya Duet Rooney dan Chicharito
      • Humor Malam : Mulut Atas Dan Mulut Bawah Wanita
      • Foto Seni bu9il Yang Indah
      • 11 Desain Kamar Unik dan Cantik
      • Dikira Bercanda, Pelawak Ini Meninggal Saat Melawak
      • Video Polisi Telanjangi Perempuan Beredar di YouTube
      • Nazi Pernah Latih Anjing Berbicara
      • Rahasia Kecerdasan Orang Yahudi
      • Rahasia Umur Panjang Orang Yahudi
      • 8 Foto Hot Imogen Thomas slingkuhan Ryan Giggs
      • Penelitian: Wanita Suka Pria 'Jaim'
      • Modifikasi Motor Teraneh di Dunia
      • ABG narsiz pakai Bikini(FOTO)
      • Nobita Tega Membunuh Doraemon
      • Hebat...Persipura Tembus Perempatfinal Piala AFC
      • [Renungan] Kisah Seorang Pemuda dan Bunga Mawar
      • 6 Jalur Pendakian Terbaik Di Asia
      • Inilah 10 Gunung Yang Disucikan Di Dunia
      • 5 Skandal Syahwat Lima Pejabat Dunia 2011
      • Wow, Ini Tato Baru Justin Bieber
      • 10 Finalis FHM Indonesia Girl Bikini 2011
      • Ini Dia Sejarah Stadion Wembley Tempat Final Liga ...
      • Orang Nurdin dan Bepe Berkoalisi?
      • Menpora: Sanksi FIFA Tidak Adil
      • Konser Lady Gaga yang Hot dan Gila(FOTO)
      • Vanessa Hudgens Lupa Pakai Celana
      • Ternyata Otak Einstein Di Awetkan Lebih Dari 20 Tahun
      • 7 Foto Hot Nadila Ernesta Jadi "Polisi Seksi" Ters...
      • Foto Seksi dan Montok Vicky Shu II
      • Foto Seksi dan Montok Vicky Shu
      • Pesta Seks untuk Karyawan Berprestasi
      • Nabi Muhammad Jadi Trending Topic Twitter
      • Ini Dia 9 Mitos Seks Pria
      • Ditemukan, Makam Putri Celtic Berusia 2.600 Tahun
      • Ini Dia 6 Wanita Tercantik dari Negara Italia !
      • Foto-foto Hot Pesta Musim Panas di AS
      • Rahasia Unik di Balik Bungkus Rokok Gudang Garam F...
      • Peterpan Masih Pegang Album Terlaris Indonesia 2011
      • Foto Seksi Farah Quinn Yang Mengoda
      • Sejarah Terciftanya Bra atau BH Wanita
      • Foto Bintang Porno Vicky Vette mengenakan Seragam ...
      • Kelompok Pemilik Suara Telah Menghujat FIFA
      • Ini Dia Pacar Nunung OVJ...Brondong
      • Mengangkat Derajat Wayang
      • Ajaib...Air Tiba-tiba Menyembur di Tengah Mesjid
      • Polisi Tangkap Basah Pria Makan Hati Manusia Campu...
      • Ini Dia Model Celana Dalam Wanita di Masa Depan
      • Di Usia 96 Tahun Nenek Tua Ini Masih Jadi PSK, Set...
      • Indahnya Tubuh dalam Kontes Bikini(FOTO)
      • 15 Foto Penampakan Hantu di Indonesia
      • Kronologis Kongres PSSI Sampai di Hentikan Oleh Ag...
      • Osama Bin Ladin Sebenarnya Wafat Pada 26 Juni 2006
      • Konggres PSSI di Hentikan Agum Gumelar
      • Beginilah Kelakuan Para Mahasiswi yang Doyan Dugem
      • Biarlah Foto Yang Bicara Tentang laki-laki
      • Foto-foto Ambruknya Jembatan yang Mengerikan
      • Wow..Catarina Bezerra Masturbasi 47 Kali dalam Sehari
      • 4 Skenario yang Mungkin Terjadi dalam Kongres PSSI
      • Mobil Tanpa Pengemudi Ciptaan Google Menunggu Kepa...
      • Ini Dia 7 Jurus Bercinta Dalam Mobil(PIC)
      • Wah... Burung Jalak Ini Suka Merokok
      • Foto Bugil Miss Universe Rusia 2009 Hot Banget .
    • ►  April (296)
    • ►  March (180)
    • ►  February (62)
    • ►  January (16)
  • ►  2010 (179)
    • ►  December (74)
    • ►  November (102)
    • ►  October (2)
    • ►  March (1)

Rekomendasi Teman

STATISTIK

HTML hit counter - Quick-counter.net Google PageRank Checker Powered by  MyPagerank.Net
Copyright © 2012 FashingNet - All Rights Reserved
Creative by Admin Fashingnet - Powered by Blogger